Home » Berita » Peringatan Hardiknas 2023

Peringatan Hardiknas 2023

Share on facebook
Share on twitter
Share on whatsapp
Share on email
Share on telegram

Selasa, 2 Mei 2023, bertempat di lapangan sekolah, siswa di Sekolah Islam Tugasku melaksanakan kegiatan Upacara peringatan Hari Pendidikan Nasional. Hardiknas, merupakan penghormatan negara bagi tokoh Pendidikan Nasional, Bapak Ki Hajar Dewantara, yang lahir pada tanggal 2 Mei 1889. Ketokohannya bermula ketika beliau diasingkan ke Negeri Belanda, karena aktivitasnya di dunia jurnalistik dengan membuat tulisan yang mengkritik kebijakan pemerintah Hindia Belanda di Indonesia kala itu.

Di Negeri Belanda, Bapak Pendidikan ini melanjutkan kuliah yang pada akhirnya ketika beliau kembali di Indonesia, mendirikan Perguruan Taman Siswa di Yogyakarta. Yaitu lembaga pendidikan yang diperuntukkan bagi rakyat Indonesia untuk dapat melanjutkan aktivitas belajarnya dengan bersekolah.

Berikut adalah dokumentasi kegiatan upacara peringatan Hardiknas;

 

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Berita Terbaru

Event Terbaru

Prestasi Terbaru